Abstrak
merupakan suatu ringkasan yang lengkap dan menjelaskan keseluruhan isi
artikel ilmiah. Abstrak umumnya disajikan dalam satu paragraf dan
disarankan tidak lebih dari 200 kata (beberapa jurnal mengijinkan sampai
400 kata). Abstrak ditempatkan pada bagian awal artikel ilmiah.
Penulisan abstrak yang baik perlu dipertimbangkan mengingat bagian ini
merupakan bagian artikel yang dibaca setelah judul. Sangatlah beralasan,
dibaca tidaknya suatu artikel ilmiah tergantung pada kesan yang
diperoleh pembaca saat membaca abstraknya. Bagian artikel yang paling
sulit dikerjakan adalah abstrak. Abstrak dalam bahasa Inggris merupakan
satu kemutlakan yang harus ada (persyaratan dalam akreditasi jurnal
ilmiah).
Abstrak harus bersifat informatif dan deskriptif, artinya
setiap informasi yang terkandung pada abstrak tersebut harus berdasarkan
fakta. Dengan kata lain, sangat tidak diperkenankan untuk mencantumkan
informasi yang tidak ada faktanya yang jelas dalam isi artikel pada
suatu abstrak. Abstrak yang baik harus mengandung empat unsur:
argumentasi logis perlunya dilakukan observasi atau penelitian untuk
memecahkan masalah, pendekatan yang digunakan untuk memecahkan masalah
(metode), hasil yang dicapai dalam penelitian serta kesimpulan yang
diperoleh. Setiap unsur hendaknya diungkapkan dalam kalimat yang singkat
dan jelas, dengan demikian keseluruhan abstrak menjadi tidak terlalu
panjang.
Abstrak
tidak boleh mengandung pustaka dan penunjukkan gambar atau tabel. Data
dalam abstrak, hendaknya disajikan secara tepat sehingga pembaca tidak
perlu mengacu pada ilustrasi yang disajikan di dalam teks. Dengan alasa
2) Menghemat waktu, tenaga dan biaya
3) Membantu dalam memecahkan masalah dalam penguasaan bahasa
4) Dapat dipakai sebagai pengganti artikel asli
5) Sebagai salah satu alat kelengkapan dalam penelusuran surut / pencarian informasi
6) Sarana untuk membuat indeks
n yang sama, sebaiknya dihindari penggunaan singkatan pada abstrak. Penyajian abstrak dengan cara seperti ini menjadi sangat penting, bila diinginkan suatu artikel ilmiah dibaca secara luas.
- TUJUAN Abstrak antara lain adalah :
2) Menghemat waktu, tenaga dan biaya
3) Membantu dalam memecahkan masalah dalam penguasaan bahasa
4) Dapat dipakai sebagai pengganti artikel asli
5) Sebagai salah satu alat kelengkapan dalam penelusuran surut / pencarian informasi
6) Sarana untuk membuat indeks
n yang sama, sebaiknya dihindari penggunaan singkatan pada abstrak. Penyajian abstrak dengan cara seperti ini menjadi sangat penting, bila diinginkan suatu artikel ilmiah dibaca secara luas.
Fungsi / Tujuan abstrak:
· Current
awareness: memudahkan para pembaca untuk mendapatkan informasi terbaru
tentang suatu bidang yang diminati, tanpa harus membaca seluruh isi
dokumen
· Menghemat waktu pembaca
· Melanjutkan membaca atau tidak ?
· Menghindari terjadi duplikasi tulisan
· Keyword : memudahkan dalam penyimpanan secara elektronis
1. Masalah yang akan diteliti.
2. Metode yang digunakan dalam penelitian.
3. Hasil yang diperoleh pada penelitian.
4. Kesimpulan.
5. Kata kunci.
- HAL-HAL YANG HARUS DIPERHATIKAN DALAM MEMBUAT ABSTRAK
- Kilaslah artikel dengan tujuan untuk mendapatkan kata-kata kunci
- Arahkan isi karangan sesuai dengan profesi pembaca
- Ceriterakan apa-apa yang yang telah ditemukan
- Tempatkan “hasil” pada kalimat judul (permulaan kalimat)
- Letakkan uraian terperinci pada kalimat-kalimat berurutan
- Letakkan pernyataan umum pada bagian akhir
- Pisahkan subyek-subyek yang berdiri sendiri secara terpisah
- Bedakan suatu percobaan dengan hipotesa
- Usahakan se – informatif mungkin tetapi tetap singkat
- Usahakan tetap seksama, tepat, ringkas dan tidak samar-samar
- Pergunakanlah kalimat pendek, sederhana dan dikenal
- Hindarkan kata-kata yang tidak perlu
- Pergunakan pernyataan langsung
- Tulis simpulan dalam kalimat sekarang
- Pergunakan singkatan secara hemat
- Hindarkan susunan kalimat yang kacau balau
- Kutib Bibliografi secara lengkap
- Mengubah pengertian dari artikel aslinya
- Memberikan komentar atau tafsiran terhadap artikel aslinya
- Menyebutkan kerja terdahulu yang telah dikerjakan
- Menyertakan hasil-hasil pencobaan
- Menyebutkan secara terperinci peralatan yang konvensional
- Menyebutkan pekerjaan yang akan datang
- Memulai sari karangan dengan sejumlah ungkapan-ungkapan yang tek berguna
- Menggunakan cara pengungkapan yang berbelit-belit
- Menggunakan istilah-istila khusus yang sulit dimengerti
- Mengulang sesuatu yang sudah disebut lebih dari satu kali
- Berlebihan dalam menggunakan padanan kata
- Mempergunakan gaya bahasa yang kaku
1. Masalah yang akan diteliti.
2. Metode yang digunakan dalam penelitian.
3. Hasil yang diperoleh pada penelitian.
4. Kesimpulan.
5. Kata kunci.
Sumber :
http://ssantoso.blogspot.com/2009/08/menulis-artikel-ilmiah-judul-abstrak.html
http://yuni_yuven.blog.undip.ac.id/2010/10/27/abstraksi-dan-indeksi-materi-matrikulasi/
http://www.bimbingan.org/tujuan-penulis-abstraksi.htm
http://yuni_yuven.blog.undip.ac.id/2010/10/27/abstraksi-dan-indeksi-materi-matrikulasi/
http://www.bimbingan.org/tujuan-penulis-abstraksi.htm
0 Comments